Twenty One Pilots
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Twenty One Pilots (sering tertulis dengan gaya sebagai twenty one pilots atau TWENTY ØNE PILØTS) adalah grup musik duo Amerika yang berasal dari Columbus, Ohio. Band ini terbentuk pada tahun 2009 oleh Tyler Joseph bersama dengan mantan anggota Nick Thomas dan Chris Salih, dan saat ini terdiri dari vokalis/pianis Tyler Joseph dan drummer Josh Dun.[1] Mereka mengeluarkan dua album yang dirilis sendiri, Twenty One Pilots pada 2009 dan Regional at Best di 2011, sebelum ditandatangani oleh Fueled By Ramen di 2012.[2] Mereka merilis debut mereka dengan menandatangani, Vessel, dengan Fueled By Ramen di 2013.[3] Dan album kedua berjudul, Blurryface, dirilis pada 15 Mei, 2015 melalui lebel yang sama.
Twenty One Pilots tampil di 2012
Vokalis Twenty One Pilots, Tyler Joseph dalam sebuah konser di "Gebäude 9", Cologne, pada tanggal 12 februari, 2014
Album
- Twenty One Pilots (2009)
- Regional at Best (2011)
- Vessel (2013)
- Blurryface (2015)
Anggota Band
- Saat ini
- Tyler Joseph – vokal utama, piano, keyboard, ukulele, synthesizers, bass, gitar, drum, perkusi (2009–sekarang)
- Josh Dun – backing vokal, drum, perkusi, terompet (2011–sekarang)
- Mantan
- Nick Thomas – gitar bass, keyboard (2009-11)
- Chris Salih – drum (2009-11)
Konser tur
Bintang Utama
- Blurryface Tour (2015-16)
- Emotional Roadshow World Tour (2016-17)
Pembuka Acara
- Save Rock and Roll Tour dengan Fall Out Boy dan Panic! at the Disco (2013
by : wikipedia.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar